Kumpulan Soal Essai + Pembahasan Materi Struktur Atom Dan Sistem Periodik Unsur (Part 1)

Kumpulan Soal Essai + Pembahasan Materi Struktur Atom Dan Sistem Periodik Unsur (Part 1)

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan tepat.

1. Menurut John Dalton "atom dari unsur yang sama mempunyai ukuran, massa, dan sifat yang sama sedangkan atom dari unsur yang berbeda mempunyai ukuran, massa, dan sifat yang berbeda". Apakah anda setuju dengan pendapat tersebut ? Jelaskan alasan anda.
Materi + pembahasan untuk soal di atas bisa disimak di sini : Atom dari unsur yang sama mempunyai ukuran, massa, dan sifat sama. Atom yang dari unsur berbeda memepunyai ukuran, massa dan sifat berbeda ?
2. Sebutkan sifat-sifat yang dimiliki oleh sinar katode ?
Pembahasan :
3. Apa alasan J. J. Thomson meyakini bahwa sinar katode bukan sinar biasa tetapi merupakan partikel ?
Pembahasan :
4. Carilah informasi tentang percobaan tetes minyak oleh Robert Millikan di internet, kemudian presentasikan bagaimana percobaan tersebut dilakukan.
Materi + pembahasan untuk soal di atas bisa disimak di sini : Percobaan Tetes Minyak oleh Robert Millikan
5. Mengapa Thomson sampai pada kesimpulan bahwa atom merupakan bola pejal yang bermuatan positif sedangkan elektronnya tersebar di dalam bola tersebut, dan bukan sebaliknya bolanya yang bermuatan negatif ?
Pembahasan :
Soal selanjutnya (6 - 10)
Dg Tiro
Dg Tiro Bukan siapa-siapa, hanya orang biasa yang sedang belajar untuk selalu bisa bermanfaat bagi orang lain terutama orang-orang terdekat.

Posting Komentar untuk "Kumpulan Soal Essai + Pembahasan Materi Struktur Atom Dan Sistem Periodik Unsur (Part 1)"